5 Mitos Dan Fakta Scrum Master
Wednesday, March 31, 2021
Add Comment
caratrends.com - Selanjutnya caratrends.com membahas tentang 5 mitos dan fakta tentang scrum master. Adapun mitos-mitosnya sebagai berikut ini
- Scrum master bertanggung jawab untuk mengontrol dan memonitoring scrum team. Faktanya Scrum master adalah seorang coach mentor dan fasilitator terhadap scrum team dan organisasi.
- Scrum master merupakan nama lain dari project manager didalam scrum. Faktanya Scrum master bukanlah seorang project manager, tidak ada role di scrum team yang mempunyai tanggung jawab sama persis project manager.
- Semua impediment atau hambatan harus diselesaikan oleh seorang scrum master karena tugas scrum master adalah menghilangkan hambatan. Faktanya Tidak semua hambatan harus diselesaikan oleh scrum master.Development team di scrum bersifat self-organized sehingga apabila ada masalah mereka bisa mencari solusinya sendiri tanpa perlu harus menunggu kehadiran soerang scrum master.
- Scrum master adalah manajer terhadap anggota scrum team. Faktanya Scrum master adalah manajer terhadap proses implementasi nilai-nilai scrum di dalam organisasi.
- Scrum master wajib hadir saat daily scrum. Faktanya Kehadiran scrum master bersifat optional hanya development team yang wajib hadir di dalam daily scrum. Scrum master hanya cukup memastikan development team melakukan daily scrum secara efektif selama maksimal 15 menit. .
0 Response to "5 Mitos Dan Fakta Scrum Master"
Post a Comment